Berikut adalah referensi Kitab Suci yang terdapat dalam artikel yang sedang anda baca.
Mzm 122:4 | ke mana suku-suku berziarah, yakni suku-suku TUHAN, untuk bersyukur kepada nama TUHAN sesuai dengan peraturan bagi Israel.
|
Mzm 122:5 | Sebab di sanalah ditaruh kursi-kursi pengadilan, kursi-kursi milik keluarga raja Daud.
|
Mzm 122:6 | Berdoalah untuk kesejahteraan Yerusalem: "Biarlah orang-orang yang mencintaimu mendapat sentosa.
|
Mzm 122:7 | Biarlah kesejahteraan ada di lingkungan tembokmu, dan sentosa di dalam purimu!"
|